SINOPSIS Biodata Pemain Sinetron Upik Abu dan Laura RCTI Lengkap





kode ads
SINOPSIS Biodata Pemain Sinetron Upik Abu dan Laura RCTI Lengkap - Biodata Pemain Upik Abu dan Laura - RCTI kembali mempersembahkan dan menayangkan satu lagi sinetron remaja. Yups, bagi anda kelahiran tahun 2000-an kebawah pasti pernah mendengar atau bahkan pernah menyaksikan sinetron ini. Sinetron Upik Abu dan Laura ini memang sudah pernah ditayangkan oleh RCTI pada tahun 2009. Dan sekali lagi kita bisa menyaksikan kembali keseruan sinetron Upik Abu dan Laura yang tayang setiap hari pada pukul 13.30 - 14.30 WIB hanya di RCTI.

Nama Pemeran-pemeran Upik Abu dan Laura
SINOPSIS Biodata Pemain Sinetron Upik Abu dan Laura RCTI Lengkap
Untuk pemeran utama sinetron Upik Abu dan Laura, masing-masing akan diperankan oleh Alyssa Soebandono serta Cinta Laura. Bagi anda fans Cinta Laura, tentu ini menjadi hal yang menyenangkan sebab anda akan sering bisa melihat kepiawaian gaya acting dari aktris berbibir seksi satu ini.

Selain ada Alyssa Soebandono dan Cinta Laura, sinetron Upik Abu dan Laura juga telah diramaikan oleh aktor tampan Irwansyah, Bobby Joseph, Lucky Perdana, Glenn Alinskie, Ferry Salim, Izalna Balqis dan masih banyak lagi. Bagi anda yang sudah ingin mengetahui biodata lengkap pemain Upik Abu dan Laura RCTI, berikut adalah info Daftar Nama dan Biodata Pemeran Upik Abu dan Laura RCTI selengkapnya. Untuk anda, selamat menyimak😊

Daftar Nama dan Biodata Pemeran Upik Abu dan Laura RCTI



Biodata Alyssa Soebandono Pemeran Opie

    Nama lahir : Alyssa Soebandono
    Tanggal Lahir :  25 Desember 1991
    Tempat Lahir : Jakarta, Indonesia
    Pekerjaan :  Aktris, Pembawa acara, Penyanyi
    Instrumen :  Vokal
    Jenis musik :  Pop
    Tahun aktif :  2000 - sekarang
    Keluarga Alyssa Soebandono :  Ananda Soebandono (kakak), Annissa Soebandono (adik)
    Pasangan/Suami Alyssa Soebandono :  Dude Harlino (2014 - sekarang)
    Anak Alyssa Soebandono :  Muhammad Dirgantara Ariendra Harlino[1]
    Orang tua Alyssa Soebandono :  J.P. Soebandono (ayah) dan Angki W. Soebandono (ibu)
    Agama Alyssa Soebandono :  Islam
    Pendidikan : Universitas Monash
    Twitter Alyssa Soebandono : https://twitter.com/alysa_sobandono
    Instagram Alyssa Soebandono : https://www.instagram.com/ichasoebandono/


Biodata Cinta Laura Pemeran Laura

    Nama lahir : Cinta Laura Kiehl
    Nama Populer : Cinta Laura
    Tanggal Lahir : 17 Agustus 1993
    Tempat Lahir : Quakenbrück, Jerman
    Kebangsaan : Indonesia
    Pekerjaan : Aktris, penyanyi, penari
    Jenis musik : Pop/dance, electropop, R&B
    Instrumen : Vokal
    Tahun aktif : 2007–sekarang
    Perusahaan rekaman Cinta Laura : Sony Music Indonesia
    Agama Cinta Laura : Islam
    Tinggi : 1,68 m
    Pendidikan Cinta Laura : Jakarta Intercultural School, Universitas Columbia
    Orang tua Cinta Laura : Michael Kiehl, Herdina Kiehls Monash
    Kekasih/Pacar Cinta Laura : -
    Situs resmi Cinta Laura : www.cintalaurakiehl-clk.com
    Twitter Cinta Laura : https://twitter.com/xcintakiehlx?lang=id
    Instagram Cinta Laura : https://www.instagram.com/claurakiehl/?hl=id


Biodata Irwansyah Pemeran Rangga

    Nama lahir : Irwansyah
    Tanggal Lahir : 6 Maret 1985
    Tempat Lahir : Jakarta, Indonesia
    Tinggi badan : 174 cm
    Pekerjaan : Aktor, penyanyi, pembawa acara
    Tahun aktif : 2002 - sekarang
    Pasangan/Istri Irwansyah : Zaskia Sungkar (2010-sekarang)
    Anak Irwansyah : -
    Agama Irwansyah : Islam
    Orang tua Irwansyah : H. Umar Effendy
    Saudara kandung Irwansyah : Hafiz Fatur, Andhika
    Akun Twitter Irwansyah : @Irwansyah_Asli
    Akun Instagram Irwansyah : https://www.instagram.com/irwansyah_15/?hl=id

Biodata Bobby Joseph Pemeran Tristan

    Nama Lahir : Bobby Joseph
    Tanggal Lahir : 29 November 1991
    Tempat Lahir : Paris, Perancis
    Tinggi badan : 1.84 m (6 ft 0 in)
    Pekerjaan : Aktor
    Tahun aktif : 2007 - sekarang
    Agama Bobby Joseph : Kristen
    Orangtua Bobby Joseph : -
    Kekasih/Pacar Bobby Joseph : -
    Twitter Bobby Joseph : https://twitter.com/bobbyjoseph12
    Instagram Bobby Joseph : https://www.instagram.com/bobbyjsph/?hl=id


Daftar Nama Pemain Upik Abu dan Laura RCTI Lainnya

    Lucky Perdana Pemeran Lucky
    Dian Nitami Pemeran Rangga
    Glenn Alinskie Pemeran Glenn
    Ferry Salim Pemeran Ronald (bapa Laura)
    Masayu Clara Pemeran Jessie
    Izalna Balqis Pemeran Renne
    Umay Shahab Pemeran Ruslan (anak yatim piatu episod 1-36)
    Diah Permatasari Pemeran Sisca
    Meriam Bellina Pemeran Mary/Mirna (tante Oppie)
    Mathias Muchus Pemeran Ayah Oppie @ Rangga
    Stuart Collin Pemeran Randy (Adik Safira)
    Ninok Wiryono Pemeran Ibu Oppie & Rangga
    Michelle Denise Pemeran Era / Adik tiri Laura
    Omaswati Pemeran Omas (ibu kandung Laura)
    Jaja Mihardja Pemeran Jaja (bapa Lucky)
    Jason Daniel Pemeran Paul
    Tarzan Pemeran Tarzan (bapa Glenn)
    Shandy Syarief Pemeran Adi
    Jessica Veranda Tanumihardja


Sinopsis Upik Abu dan Laura RCTI
Oppie dan Laura merupakan dua remaja yang sangat bertolak belakang, baik sifat, karakter maupun kehidupannya. Oppie yang diperankan oleh Alyssa Soebandono adalah seorang gadis yang pintar, sederhana, pekerja keras akan tetapi ia hidup sebagai nyatim piatu. Ia tinggal bersama kakaknya, Rangga (Irwansyah), di sebuah rumah yang sekaligus menjadi penampungan anak-anak yatim piatu dan anak-anak telantar.
Sementara itu, Laura (Cinta Laura Kiehl) adalah seorang gadis cantik, manja, liar, kaya, gaul, dan sombong. Segala fasilitas hidup mewah yang diberikan papanya, Ronald (Ferry Salim), seorang konglomerat membuat Laura tumbuh menjadi gadis yang suka hura-hura. Baginya hidup itu mudah dan menyenangkan, mau apapun tinggal gesek kartu, beres!!
Laura dan Oppie bersekolah di satu sekolah, SMU Bentara Budaya yang merupakan salah satu SMU terkenal di Jakarta. Dimana Laura menduduki peringkat pertama kepopuleran sebagai gadis kaya dan suka pesta. Kemana-mana, Laura selalu bersama teman segang-nya, Renne (Izalna Balqis) dan Jessie (Masayu Clara). sedangkan Oppie popular karena kepintarannya dimana ia bersekolah di sana karena mendapatkan beasiswa.
Jujur, Laura tidak sudi bersaing kepopuleran dengan Oppie yang biasa dipanggilnya dengan sebutan "Oppie Abu". Laura selalu menghina dan mengolok-olok Oppie, sementara Oppie cuek bebek, karena menurutnya Laura hanya gadis yang sombong dan bodoh!
Mereka berdua akhirnya jadi bermusuhan, apalagi saat Laura tahu Oppie bekerja di perusahaan ayahnya sebagai cleaning service paruh waktu, dan ayahnya sering membandingkan Laura dengan Oppie yang mandiri dan pintar. Selain itu, geng Laura juga membenci Oppie, karena Tristan (Bobby Joseph) cowok populer di sekolah mereka sering kali membela Oppie.

Penelusuran terkait upik abu dan laura rcti: biodata pemain upik abu dan laura, daftar nama upik abu dan laura, foto-foto pemain upik abu dan laura, pemain baru upik abu dan laura, daftar pemain upik abu dan laura rcti, kapan sinetron upik abu dan laura tayang, profil pemain upik abu dan laura rcti, biodata para pemain upik abu dan laura
kode ads
SINOPSIS Biodata Pemain Sinetron Upik Abu dan Laura RCTI Lengkap Reviewed by Berita Terbaru On Kamis, 17 November 2016, at 15.06 Rating: 5
thumbnailSaat ini kamu sedang membaca artikel "SINOPSIS Biodata Pemain Sinetron Upik Abu dan Laura RCTI Lengkap" by Berita Terbaru pada hari Kamis, 17 November 2016 waktu 15.06, dalam kategori , . Kamu boleh menyebarluaskan artikel SINOPSIS Biodata Pemain Sinetron Upik Abu dan Laura RCTI Lengkap ini dengan menyertakan link sumber dari blog ini. Mudah-mudahan Artikel Mengenai SINOPSIS Biodata Pemain Sinetron Upik Abu dan Laura RCTI Lengkap yang ada di blog Berita Terbaru ini bisa bermanfaat bagi semuanya.